Bahan yang Di perlukan adalah :
- kunyit sebesar 1/2 jari, dibersihkan lalu dibakar, dan dipotong-potong,
- 7 helai pucuk daun jambu biji,
- air 2 gelas,
- garam 1/4 sendok teh,
Semua bahan di atas direbus dengan api kecil hingga mendidih. Setelah dimasak, dinginkan, dan diminumkan airnya pada banyi yang mengalami diare tersebut, 1 sendok teh satu jam sekali.
Dan untuk mengusir gas perutnya terutama disekitar pusarnya diolesi dengan parutan bawang merah yang sudah diberi minyak telon. Dan untuk anak yang sudah agak besar, boleh juga dengan mengunyah halus pucuk daun jambu klutuk yang sudah bersih ditambah garam lalu ditelan.
Bila sakit masih berlanjut Silahkan Bawa Kedokter.
★Semoga Lekas Sembuh.★
No comments:
Post a Comment